Sempat mendung hitam menyelimuti angkasa Denpasar Utara, namun tidak membuat panitia dan kicau mania enggan ke arena. Bahkan Made Sendra sejak pukul 15.00 Wita sudah hadir dan menyelesaikan tugas kese...
Lomba jenis love bird identik dengan teriakan. Teriakan buat mengingatkan juri atau teriakan agar burung mau kerja kembali. Sehingga setiap kelas love bird naik, suasana menjadi riuh antara teriakan, ...
Hujan gerimis disertai mendung yang menggelayut ternyata tidak mengurangi niat kicau mania Denpasar dan sekitarnya untuk menghadiri Spesial BTD (Bali Teknik Disain) Cup di Kamis Ceria Gantangan Puri A...
Meski hujan mengguyur sejak malam hingga sore, tidak menyurutkan semangat kicau mania untuk menghadiri Rabu Ceria GP2S, 16 Januari 2019 kemarin di gantangan Pasar Burung Satria Denpasar. Baik love bir...
Setiap penyelenggaraan kontes burung di Bali memiliki karakter tersendiri. Namun berbeda dengan Bali Shanti Cup yang sudah digulirkan 3 seri sejak 2016 dan kini memasuki tahun keempat. Tepatnya akan d...
Banyaknya jadwal lomba pada Minggu, 13 Januari 2019 kemarin, membuat Ian Mahayasa sedikit kerepotan untuk membagi tenaga agar bisa turun bersamaan. Terlebih lagi sebagai pemain merah, musim hujan saat...
TPI Cup 3 Bersama Oriq Jaya di GSM Taman Ayun Badung: Sesi Awal Peserta Membludak, BBM Juara Umum BC
Event kontes burung TPI Cup 3 yang digelar Minggu, 13 Januari 2019 di gantangan Surya Mandiri Taman Ayun Badung berkolaborasi dengan juri Oriq Jaya berjalan sukses. Baik jumlah peserta yang sempat mem...
Dihadiri ratusan penggemar love bird warna, event beauty contest bertajuk TPI Cup 3 bekerjasama dengan Komunitas Love Bird Bali (KLB) dan TPI Bird Club serta didukung Agascom berjalan sukses, Minggu 1...
Menyongsong Beauty Contest love bird yang digelar Komunitas Love Bird Bali (KLB) yang akan digelar Minggu, 13 Januari 2019 di gantangan GSM Mengwi Badung, KLB menggelar seminar sehari tentang love bir...
Meski kota Denpasar sempat diguyur hujan sejak siang, namun tidak mengurungkan niat kicau mania Denpasar untuk menghadiri Sabtu Ceria Gantangan Anyar Persada bersama juri Oriq Jaya, 12 Januari 2019 ke...










