BERADA di lahan sempit dengan jumlah kandang terbatas, ternyata tidak membuat Mulyadi berkecil hati. Justru kondisi serba minim itu memacu adrenalinnya untuk bisa tetap eksis di dunia perkututan. Dari...
SETELAH Liga Perkutut Bali 2017 menuntaskan putarannya dengan menobatkan Misteri Surga dan Intan Sukma sebagai burung terbaik dewasa senior dan dewasa junior, Liga Perkutut Bali 2018 kembali digulirka...
JIKA ada pertanyaan, ring siapakah yang terbanyak moncer di arena konkurs derkuku di Bali, maka jawabannya adalah gelang IBW BF. Pasalnya peternak yang berlokasi di Jalan Taman Lawangan Nusa Dua Badun...
SEBAGIAN besar kung mania Bali pasti mengenal nama Intan Biru paruh 2000-an silam di arena konkurs. Intan Biru sukses dinobatkan sebagai burung terbaik dewasa senior Liga Perkutut Bali beberapa tahun....
Lebih dari empat tahun deku mania Bali vakum dari arena konkurs di Bali. Tetapi, Minggu 28 Januari 2018 kemarin, PPDSI Korwil Bali yang baru mengangkat Made Tenda menjadi sang ketua langsung me...
Kembali Didik Afandi, pemilik NDP BF Krenjengan, Kraksaan Probolinggo. Hari Minggu 21 Januari 2018 kemarin, sukses mengemas latber beratjuk “Probolinggo Bersatu”. Bahkan latber yang awalnya hanya untu...
Rapat Kerja Wilayah Pengurus Wilayah Persatuan Pelestari Perkukut Seluruh Indonesia-Bali, Jumat 12 Januari kemarin diselenggarakan bertempat di Ruko 35 Jalan Gunung Agung Denpasar. Dihadiri pen...
Liga Perkutut Bali 2017 yang sudah berjalan 10 putaran akhirnya berhasil dituntaskan dan diumumkan pada Latber Pengwil P3SI Bali yang digelar Minggu, 10 Desember lalu di lapangan Padanggalak Kesiman D...
Perburuan poin Liga Anak Manja (LAM), memang tak pernah sepi. Bahkan setiap putaran, masing-masing jago terus berusaha ngotot untuk bisa mengamankan poin penuh. Seperti yang terlihat di putaran ke-5, ...
Gelaran Probolinggo Bersatu, pada hari Minggu 10 Desember 2017 kemarin. Di markas NPD Bird Farm Krenjengan, Kraksaan Probolinggo. Meski hanya sekedar latihan berhadiah, ternyata yang hadir bukan hanya...










