Dalam even bertajuk Road To Piala Umi Kasum yang dikemas Kampung Burung Enterprise di lapangan permanennya Jl Binamarga, Ceger Cipayung, Jakarta Timur, Jumat (29/6) lalu menampilkan aksi murai batu F1...
Lomba Road To Piala Umi Kasum yang dikemas Kampung Burung Enterprise, Jl Binamarga, Ceger, Cipayung Jakarta Timur, Jumat (29/6) banyak menampilkan burung-burung tangguh. Diantaranya ada murai batu F16...
Menikmati Lomba Burung “Piala Jakarta” Sambil Berwisata Flona, Minggu 19 Agustus di Lapangan Banteng
Pencinta dan penghobi flora fauna (flona) akan menikmati keragaman tumbuhan tanaman maupun aneka hewan peliharaan di Lapangan Banteng Jakarta. Begitu juga buat para kicaumania ada even spektakuler lo...
Mega Latber Ra One Enterprise, di lapangan permanennya Jl M Kahfi II, Kir Cipedak Jakarta Selatan, Sabtu (23/6) menjadi gelaran kicaumania pemula maupun akar rumput. Tiket murah meriah ini yang membu...
Gelaran Ra One Enterprise di lapangan Jl Kahfi II, Kir Cipedak Jakarta Selatan memang tidak pernah sepi peserta, begitupun di ajang Mega Latber, Sabtu (23/6) lalu. Diikuti burung mulai dari pemula hin...
Persaingan dijenis cucak hijau khususnya Jabodetabek lumayan ketat. Banyak bintang baru bermunculan, Foxy adalah salah satunya. Gaco andalan Mr Ahmad Kosasi dari Tarkam Mania SF ini menjadi ancaman ba...
Masih suasana libur lebaran, tidak mengurangi semangat kicaumania untuk tetap menurunkan gaco-gaconya digelaran latpres kemasan Ra One dan Three Second Enterprise di lapangan Jl M Kahfi 2 Kir Jakart...
Meski masih dalam suasana lebaran, tak membuat kicaumania oga untuk hadir di arena. Bahkan libur beberapa hari kemarin, makin menambah semangat kicuamania Jakarta Selatan untuk segera menguji mental d...
Gelaran akbar penuh prestise bertajuk Piala Jakarta bakal digelar Pelestari Burung Indonesia (PBI) Cabang DKI Jakarta, di Lapangan Banteng Jakarta Pusat, Minggu (19/8). Even yang paling ditunggu kicau...
Dua murai batu tangguh, Kapal Keruk (KK) dan Sultan Agung menguasai podium juara di even bertajuk Anniversary Ki Ronggo yang dikemas Ciganjur Enterprise di Lapangan Permanennya, Jl Pinding Ciganjur Ja...










