Gelaran THR Bangkit yang digeber Ridho dari Radjawali Indonesia Minggu (04/03/2018), mendulang sukses luar biasa dengan meraup 1.050 kicaumania. Bertempat di gantangan THR Jl.Kusuma Bangsa no.116-118....
Pada gelaran THR Bangkit, Minggu (04/3/2018) banyak sekali mendapat dukungan dari BC Atau SF. “Terima kasih untuk semua kicaumania baik BC maupun SF yang ikut serta menyukseskan gelaran ini, maaf bila...
Minggu, 4 Maret 2018 gantangan Radjawali Indonesia Jl. Kusuma Bangsa No 116-118, THR – Surabaya menggelar even bertajuk THR BANGKIT. Panitia membuka empat kelas berdasarkan harga tiket. “Gelaran...



