Maraknya hobi dan lomba burung berkicau membuat persaingan di lomba semakin ketat. Banyak cara dilakukan kicaumania guna memoles gaco-gaconya agar tampil maksimal di lapangan. Diantaranya dengan pembe...
Jenis burung kenari postur (besar) jenis Yorkshire baik lokal maupun impor masih tetap digemari. Ini yang dirasakan TJM Casol BF Bogor, breeder dan importir kenari jenis YS. Saat ini dia menjadi salah...
Mr.Hendi dari Dewa Sakti SF Jakarta pemilik burung jawara lintas EO. Prestasi koleksi burung-burungnya kerap menjuarai dberbagai even organiser. Yang paling gres, anis merah Dewa Mabuk and...
Gelar double winner kembali disandang murai batu Mahadewa, kali ini di even B 90 Cup I di lapangan Bumi Perkemahan Ragunan Jakarta, Minggu (10/2). Ini merupakan prestasi perdananya diawal ...
Murai batu Mahadewa milik Sien Rony Surabaya kembali jadi bintang lapangan. Burung ini nyaris hattrick dieven B90 Cup 1 bersama BnR di lapangan Bumi Perkemahan Ragunan, Jakarta Selatan, Minggu (10/...
Gelaran bertajuk Launching Mestro Cilandak Enterprise sungguh meriah, hampir 800 lembar tiket terjual ludes di lapangan barunya Jl Margasatwa Baru No 7, (samping pemancingan Teratai), Cilandak Jakart...
Hobi burung terus menggeliat dan berkembang pesat, industri dibidang ini pun tumbuh subur. Sebagian diantaranya, dikuasai pemodal besar dalam menguasai pasar. DBS Mart kini menjadi bagian indust...
Menteng Enterprise merupakan salah satu even organiser independen yang eksis di Jabodetabek. Sudah hampir satu tahun EO yang dibentuk Agus Boyo Diningrat ini melayani kicaumania dengan gelaran rutinny...
Satu lagi lahir even organiser (EO) independen di Jabodetabek, Mestro Cilandak Enterprise. Kehadirannya bakal menambah semarak. Launchingnya di lapangan barunya Jl Margasatwa Baru No 7, (samping pem...
Satu lagi gelaran Menteng Enterprise dengan kemasan spesialnya, di lapangan permanennya Jl Warung Jati Barat I (lapangan Taman Radja) Buncit Jakarta Selatan, Kamis (7/2) ini. Tiket hanya Rp 85 ribu ha...










